Aliansi Umat Pembela Ulama Lakukan Aksi Solidaritas
Gemercik News – Tasikmalaya (04/06). Aliansi Umat Pembela Ulama menggelar aksi solidaritas di halaman Masjid Agung Kota Tasikmalaya. Aksi tersebut dilakukan sebagai bentuk solidaritas atas pengeroyokan terhadap ID, yang dikenal sebagai ulama muda Tasikmalaya. Massa aksi yang terdiri dari berbagai aktivis muslim Kota Tasikmalaya menuntut, agar pihak kepolisian segera menangani kasus tersebut dan menangkap oknum…