Pangjajap wisuda sebagai Tradisi yang Membudaya pada Setiap Generasi

Pangjajap wisudawan wisudawati Fakultas Pertanian Universitas Siliwangi yang dilaksanakan pada 21 Juli 2018 berjalan secara meriah. Kegiatan yang dilaksanakan dalam waktu 3 periode ini merupakan suatu kebiasaan yang membudaya yang menjadi ciri khas dari Fakultas Pertanian. Tidak jauh berbeda dari tahun sebelumnya dimana pangjajap dimeriahkan oleh seni musik gamelan dan penari diantaranya merak, mamayang, payung,…

Read More

Dengan Khasnya, Fakultas Teknik Turut Meramaikan Pangjajap Wisuda 2018.

Gemercik News – Tasikmlaya (21/07), Fakultas Teknik turut meramaikan kembali acara pangjajap wisuda Periode Juli di Universitas Siliwangi. Dodi Indra Prayoga Sihombing selaku Kordinator Lapangan pangjajap wisuda Fakultas Teknik, menjelaskan bahwa pangjajap wisuda periode ini Fakultas Teknik masih mengusung konsep sama dengan tahun tahun sebelumnya; wisudawan diantar oleh beberapa mahasiswa teknik angkatan 2017 dan ORMAWA…

Read More

Agent Training Organization (ATO): Kontribusi Besar Jajap Wisuda FIK

Gemercik News – Tasikmalaya (21/7)  Jajap Wisuda memang sudah menjadi tradisi di Universitas Siliwangi sebagai wujud penghargaan terhadap para mahasiswa yang telah berhasil menyelesaikan studinya dan menyandang gelar sesuai bidang masing-masing. Jajap Wisuda juga mungkin sudah menjadi program kerja dari masing-masing BEM yang ada disetiap fakultas. Sudah pasti bahwa masing-masing fakultas memiliki konsep yang berbeda-beda…

Read More

Tak Memiliki Wisudawan, 2 Jurusan di FKIP Tetap Mengikuti Acara Pangjajap Wisuda

GemercikNews – Tasikmalaya (21/07). Wisuda merupakan salah satu momen yang paling dinanti nanti bagi setiap mahasiswa baik itu program study Dilpoma maupun Sarjana. Acara yang biasanya berlangsung dalam satu hari ini selalu membawa kebahagiaan bagi para wisudawan, kerabat maupun sahabat. Seperti halnya Fakultas Ilmu Keguruan dan Ilmu Pendidikan atau yang disingkat FKIP, Universitas Siliwangi. Acara…

Read More

Tema “Klasik” Wisuda FE : Agar Tak Lupa Masa Lalu yang Harus Dibudayakan

GemercikNews-Tasikmalaya (21/07) Univerisitas Siliwangi kembali menyelenggarakan prosesi wisuda gelombang ke tiga. Sebanyak 693 wisudawan dan wisudawati memenuhi Gedung Mandala. Setelah Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) yang menempati jumlah wisudawan terbanyak yakni sebanyak 389 orang, Fakultas Eknonomi (FE) di urutan ke dua dengan jumlah wisudawan sebanyak 141 orang. Untuk periode kali ini, FE mengusung tema…

Read More