BEM FKIP UNSIL Meriahkan Wisuda Mei Universitas Siliwangi

Tasikmalaya (12/05), Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Siliwangi wisudakan 530 orang mahasiswa Universitas Siliwangi pada Wisuda Mei 2016. Dimana wisudawan dan wisudawati terbanyak berasal dari jurusan Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi. BEM FKIP Universitas Siliwangi memeriahkan acara Wisuda Mei tahun 2016 ini dengan bazaar dari setiap HMJ serta berbagai perlombaan yang edukatif dan memiliki…

Read More

Derai Air Mata sang Wisudawan Tercepat Hiasi Wisuda Unsil

Gemercik, Tasikmalaya. Rabu, (11/5). Kemeriahan acara wisuda telah terasa sejak pembukaan sidang terbuka yang dipimpin oleh Rektor Universitas Siliwangi. Senyum mengembang nampak dari para wisudawan yang memasuki tempat prosesi wisuda. Rasa haru dan bangga menyelimuti gedung mandala hari ini. Satu persatu wisudawan dipanggil untuk melakukan prosesi pemindahan tali toga yang awalnya disampirkan di kepala sebelah…

Read More

Secuil Kisan Inspiratif Jurnalis Wanita Jane Jacobs

Tepatnya tanggal 4 Mei 2016, Google doodle memperingati 100 hari ulang tahun Jane Jacobs. Jane Jacobs adalah jurnalis dan aktivis wanita yang sangat berpengaruh besar. Dia pernah menulis tentang pelestarian lingkungan perkotaan dalam bukunya yang berjudul “The Death and Life of Great American Cities” dan “Dark Age Ahead.” Jane Jacobs lahir pada tanggal 4 Mei…

Read More

Pekan Olahraga dan Seni Elektro ( PONSEL)

Himpunan Mahasiswa Elektro Universitas Siliwangi mengadakan sebuah acara Pekan Olahraga dan Seni Elektro yang dilaksanakan selama 3 hari yakni pada tanggal 24 sampai dengan 26 April 2016. Acara ini meliputi pertandingan cabang olahraga bola voli, sepak bola mini dan basket. Selain cabang olahraga, dipertandingkan juga permainan tradisional seperti bakiak, egrang, balap karung, tarik tambang dan…

Read More

Salah Arti

SALAH ARTI Fajkus Bumi berguncang hebatSemesta terenyuh menyaksikan fenomenaAlam memberi isyarat tanda tanyaCakrawala berselimutkan salju Gembar-gembor bersenandung bangkitMelodi darah juang berhembus syahduKeringat bercucuran tak kalah hebatKacamata yang terlihat hanya fatamorgana Malang nasib negeri iniGenerasi muda pecandu kemunafikanHipokrit menjalar tak tertahanTong kosong nyaring bunyinya Poros cakrawala bangsa telah rapuh Mahasiswa kini salah artiSyahwat politik tak terdengar…

Read More